Waw! Ternyata 10 Jurusan Kuliah Ini Tidak Bisa Digantikan AI, Berikut Ulasannya

Sabtu 13-05-2023,18:19 WIB
Reporter : Devi
Editor : Devi

7. Teknik Elektro 

Jurusan teknik elektro menjadi jurusan yang akan mendorong terjadinya perubahan teknologi.

Sehingga jurusan ini tidak akan digantikan oleh robot atau teknologi itu sendiri.

BACA JUGA:Anda Mau Liburan? Yuk Cek, Ini 5 Rekomendasi Wisata di Malaysia yang Paling Hits dan Terkenal

8. Psikologi

Jurusan psikologi menjadi jurusan yang selamanya tidak akan digantikan oleh robot.

Hal ini dikarenakan Psikologi menjadi jurusan yang akan melahirkan orang-orang yang memiliki kecerdasan emosional dan empati.

9. Hukum

BACA JUGA:Menjadi Kota Wali! Ini 5 Rekomendasi Wisata Religi di Cirebon

Jurusan Hukum juga termasuk jurusan yang tidak akan digantikan oleh kecerdasan buatan.

Sebab, hanya manusialah yang mampu membuat pertimbangan yang adil dan bermoral dibandingkan dengan robot.

10. Agama

Hingga saat ini, robot maupun kecerdasan buatan lainnya belum ada yang bisa menggantikan aktivitas keagamaan.

BACA JUGA:Menparekraf Pastikan KTT ke-42 ASEAN Beri Dampak Masyarakat di Labuan Bajo

Oleh karenanya, disiplin ilmu agama menjadi salah satu jurusan kuliah yang tidak akan punah. (*)

 

Kategori :