Sekali Dalam Setahun, Inilah Amalan di Malam Nuzulul Quran!

Sabtu 08-04-2023,13:58 WIB
Reporter : Erick
Editor : Erick

PAGARALAMPOS.COM – Bagi pemeluk agama Islam di kala bulan suci RamadanMalam, Nuzulul Quran merupakan salah satu malam penting . Ini merupakan malam diturunkannya Al-Quran untuk kali pertama. Kali ini, Malam Nuzulul Quran 17 Ramadhan 1444 H jatuh di antara Jumat, 7 April 2023 dan Sabtu, 8 April 2023. Artinya, umat Islam sudah bisa melakukan sederet amalan di Malam Nuzulul Quran.

Seperti yang diketahui, Nuzulul Quran merupakan proses diturunkannya Al-Quran secara sekaligus dan berangsur-angsur melalui perantara Malaikat Jibril.

BACA JUGA:iPhone 8 Sudah Berumur 5 Tahun, Apakah Masih Layak di 2023?

Adapun terkait tentang bagaimana turunnya Al-Quran, terdapat dua proses yang berbeda sebagaimana disebutkan dalam hadits riwayat Ibnu Abbas RA.

"Al-Qur'an diturunkan sekaligus ke langit dunia pada malam Qadar, kemudian diturunkan sesudah itu sepanjang 20-an tahun".

Firman Allah mengenai turunnya Al-Quran saat bulan Ramadhan:

شَهْرُ رَمَضَانَ الَّذِيْٓ اُنْزِلَ فِيْهِ الْقُرْاٰنُ هُدًى لِّلنَّاسِ وَبَيِّنٰتٍ مِّنَ الْهُدٰى وَالْفُرْقَانِۚ فَمَنْ شَهِدَ مِنْكُمُ الشَّهْرَ فَلْيَصُمْهُ

Artinya: Bulan Ramadan adalah (bulan) yang di dalamnya diturunkan Al-Quran, sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang benar dan yang batil). (QS. Al Baqarah ayat 185).

BACA JUGA:5 Camilan Khas Bima Ini Wajib kamu Cobain Saat Berkunjung ke NTB

Berikut inilah beberapa amalan yang bisa dilakukan saat Malam nuzulul Quran : 

1. Memperbanyak Doa dan Salat Malam

Malam Nuzulul Quran merupakan malam di mana para malaikat turun ke bumi untuk memberikan doa kepada setiap umat Islam yang beribadah pada malam yang penuh keberkahan ini.

Peristiwa Nuzulul Quran menjadi titik penting dalam kehidupan Rasulullah SAW dan Al-Quran sendiri menjadi mukjizat terbesar Rasulullah SAW. Memperbanyak sholat malam adalah amalan baik yang diamalkan pada malam Nuzulul Quran, selanjutnya memperbanyak doa sesuai hajat adalah juga bagian dari amalan pada malam Nuzulul Quran.

BACA JUGA:7 Tempat Wisata Klaten yang Hits dan Instagramable

2. Itikaf di Masjid

Kategori :