Pemkot PGA

Inilah 5 Makanan Khas Bengkulu Yang Lezat Bikin Lidah Kalian Bergoyang!

Inilah 5 Makanan Khas Bengkulu Yang Lezat Bikin Lidah Kalian Bergoyang!

Inilah 5 Makanan Khas Bengkulu Yang Lezat Bikin Lidah Kalian Bergoyang!-Pagaralampos-Kolase

PAGARALAMPOS.COM - Provinsi Bengkulu mempunyai nama ibu kota yang sama dengan provinsi tersebut, yaitu Ibu Kota Bengkulu.

Provinsi Bengkulu sendiri tidak hanya menjadi rumah bagi bunga Rafflesia Arnoldi yang legendaris atau bangunan bersejarah, salah satunya adalah benteng peninggalan Inggris.

Namun Provinsi Bengkulu juga punya masakan unik yang bikin lidah tergelitik saat menyantapnya.

Tak hanya terkenal dengan bunga Rafflesia atau wisata sejarahnya, Bengkulu juga punya banyak tempat wisata lainnya.

BACA JUGA:Inilah 6 Makanan Khas Sekayu Banyuasin Yang Wajib Kalian Coba!

Salah satunya dari deretan makanan khas Bengkulu yang akan memanjakan lidah saat menyantapnya.

Pasalnya kuliner khas Bengkulu beragam dan cukup unik.

Mulai dari makan yang bercita rasa manis, asin, pedas, hingga yang gurih.

Sehingga wajar jika banyak wisatwan luar kota rela datang untuk mencoba cita rasa kulinernya tersebut.

Berikut inilah 5 makanan khas bengkulu yang enak dan lezat wajib kalian cicipi:

BACA JUGA:Simak 7 Makanan Khas Pali yang Tak Asing Lagi di Telinga, Dengan Rasa Yang Luar Biasa!

1. Lemang Tapai

Selain sebagai makanan khas Melayu, kuliner lemang juga cukup terkenal di daerah Sumatera, termasuk salah satunya di Bengkulu.

Untuk lemangnya terbuat dari beras ketan putih dengan bumbu kemiri dan bawang putih halus.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: