Mengenal Grok, Chatbot AI Canggih Pesaing ChatGPT yang Bisa Bercanda!

Mengenal Grok, Chatbot AI Canggih Pesaing ChatGPT yang Bisa Bercanda!

Grok hadir untuk membantu Anda dengan tugas-tugas Anda sambil membuat Anda tetap terhibur dan terlibat-net-

Berbeda dengan AI lainnya, akses Grok ke unggahan publik di X secara real-time memungkinkan asisten AI ini untuk menanggapi pertanyaan pengguna dengan informasi dan wawasan terkini. 

BACA JUGA:Menkes Punya Cara Baru Atasi Cegah Stunting Melalui Pemanfaatan Chatbot Whatsapp

Grok juga diklaim unggul dalam kemampuannya untuk memahami konteks percakapan dengan lebih baik.

Hal ini memungkinkan Grok untuk memberikan respons yang lebih relevan dan personal, sesuai dengan kebutuhan dan preferensi pengguna.

Kemampuan belajar dari setiap interaksi juga menjadi nilai tambah Grok, karena memungkinkan chatbot ini untuk terus meningkatkan kualitas responsnya seiring waktu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: