Buat Soremu Lebih Istimewa dengan Resep Risol Mayones yang Mudah dan Enak

Buat Soremu Lebih Istimewa dengan Resep Risol Mayones yang Mudah dan Enak-Foto: net -
PAGARALAMPOS.COM - Risol mayo adalah makanan ringan yang sangat populer dan cocok dinikmati bersama teh atau kopi, terutama saat berkumpul bersama keluarga.
Kuliner ini memiliki beragam isian, seperti ragout, mayo, telur, sosis, dan bawang bombai, yang menjadikannya terasa lezat dan menggugah selera.
Pembuatannya pun cukup mudah, dengan bahan-bahan yang sederhana.
Risol mayo terbuat dari kulit pastel tipis yang terbuat dari campuran tepung terigu, air, dan sedikit minyak. Setelah kulit jadi, isian dimasukkan dan digulung.
BACA JUGA:Menyelami Kuliner Khas Jakarta, Terkenal Nikmat Bagi Pencinta Kuliner!
BACA JUGA:Tidak melulu gudeg, Inilah Daftar Hidangan Kuliner Viral Khas Jogja! yang Dapat Dicicipi!
Kemudian, risol digoreng hingga keemasan dan renyah. Salah satu keunikan risol mayo terletak pada saus mayones yang creamy, yang bisa digunakan sebagai pendamping atau dicampurkan langsung dalam isian risol.
Resep Risol Mayo yang Lezat dan Mudah
Berikut adalah resep risol mayo yang bisa Anda coba di rumah untuk sajian ringan yang nikmat bersama keluarga:
Bahan Kulit:
- 250 gr tepung terigu
- 1 bks susu bubuk putih
BACA JUGA:Lezatnya Kuliner Khas Jambi: Temukan Hidangan yang Tak Boleh Dilewatkan!
BACA JUGA:Kuliner Solo: Hidangan Khas Jawa yang Menggugah Selera dan Memikat Hati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: