Mengenal Kacamata Anti Radiasi: Pilihan Tepat untuk Kurangi Kelelahan Mata akibat Paparan Gadget

Mengenal Kacamata Anti Radiasi: Pilihan Tepat untuk Kurangi Kelelahan Mata akibat Paparan Gadget

Mengenal Kacamata Anti Radiasi: Pilihan Tepat untuk Kurangi Kelelahan Mata akibat Paparan Gadget-Foto: net -

   Dikenal dengan desain stylish frame wellington, kacamata ini terbuat dari plastik PC yang ringan dan tahan lama.

Lensa yang digunakan efektif dalam menyaring sinar biru tanpa mengorbankan penampilan.

3. BELMON BL 8084

   Dengan desain klasik dan elegan, kacamata ini memiliki frame kotak yang pipih.

BACA JUGA:Outfit Traveling untuk Hijabers, Apa Saja Pilihan Terbaik untuk Perjalananmu? Temukan Inspirasinya Disini!

BACA JUGA:Panduan Memilih Outfit Vintage Pria untuk Semua Kesempatan: Santai hingga Formal

Warna hitamnya membuat kacamata ini mudah dipadukan dengan berbagai gaya, sekaligus memberikan perlindungan maksimal terhadap radiasi.

4. Groovy Eyewear Miya Blueray

   Terbuat dari titanium yang kuat dan tahan lama, kacamata ini cocok untuk semua bentuk wajah.

Dilengkapi dengan nosepad empuk, kacamata ini menawarkan kenyamanan sekaligus melindungi mata dari blue light.

5. DY Vision GG01

   Kacamata dengan lensa kuning ini dapat meningkatkan kontras, sehingga sangat cocok digunakan di malam hari.

BACA JUGA:Tampil Anggun ke Acara Kondangan dengan Hijab? Coba Outfit Ini!

BACA JUGA:Gaya Anak Gunung yang Keren dan Nyaman: 7 Pilihan Outfit Wajib!

Desain frame kotaknya elegan dan pas untuk digunakan dalam kondisi cahaya rendah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: