Temukan Gaya Mullet yang Tepat untukmu! 9 Pilihan Populer yang Bisa Jadi Inspirasi
Temukan Gaya Mullet yang Tepat untukmu! 9 Pilihan Populer yang Bisa Jadi Inspirasi-Foto: net -
6. Shaggy Mullet/Shullet
Shaggy mullet atau shullet adalah variasi mullet yang lebih berani, dengan rambut yang tampak lebih berhelai dan memberikan kesan lebih natural dan berantakan, cocok bagi mereka yang ingin tampil beda.
7. Curly Mullet
Pemilik rambut keriting pun bisa mengenakan gaya mullet ini. Dengan potongan yang tepat, rambut keriting bisa terlihat keren dengan mullet.
Agar tampak lebih maksimal, tipnya adalah dengan menipiskan sisi rambut.
BACA JUGA:6 Potongan Rambut Selain Square Bob yang Wajib Kamu Coba!
BACA JUGA:Beragam Tips Mengatasi Rambut Lepek, Simak Cara Mengatasinya!
8. Middle-Part Mullet
Gaya mullet dengan belah tengah memberikan kesan wajah lebih panjang dan langsing. Potongan ini sangat cocok untuk pemilik rambut tipis karena memberikan volume pada bagian atas.
9. Fringe Mullet
Fringe mullet menggabungkan potongan mullet dengan poni depan yang panjang hingga alis. Ini memberikan tampilan segar dan unik, serta sangat cocok untuk kamu yang suka dengan poni.
Dengan banyaknya pilihan gaya mullet ini, kamu dapat memilih gaya yang paling sesuai dengan kepribadian dan preferensimu.
Jadi, jika kamu ingin tampil beda dan bereksperimen dengan gaya rambut klasik namun tetap modern, potongan rambut mullet bisa menjadi pilihan yang tepat untuk kamu coba.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: