Jangan Dikucek! Begini 6 Cara Atasi Mata Gatal dan Merah
Jangan Dikucek! Begini 6 Cara Atasi Mata Gatal dan Merah--Net
“Penggunaan lensa kontak yang tidak tepat atau tidak bersih dapat menyebabkan mata gatal,” jelas dr Zia.
BACA JUGA:Agar Mata Tidak Iritasi. Begini Cara Memasang Lensa Kontak yang Tepat dan Benar
Penyebabnya adalah bakteri mudah menempel pada lensa kontak.
Oleh karena itu, pastikan untuk mengganti larutan pembersih setiap hari. Jangan lupa untuk membersihkan kotak lensa Anda secara rutin.
6. Ketegangan mata
Menatap layar komputer, ponsel, atau TV dalam waktu lama dapat menyebabkan ketegangan pada mata.
BACA JUGA:Tips Menghilangkan Mata Panda, Serta Penyebab Mata Panda!
Tentu saja bisa menyebabkan mata gatal dan lelah.
Jika Anda harus menatap layar dalam waktu lama, sebaiknya istirahatkan mata Anda secara teratur.
Anda juga bisa mencoba tidur siang untuk mengistirahatkan mata.
7. Mata Kering
Pada dasarnya, tubuh Anda terus-menerus memproduksi air mata untuk melembabkan mata, bukan mengeringkannya.
BACA JUGA:Tips Menghilangkan Mata Panda, Serta Penyebab Mata Panda!
Namun seiring bertambahnya usia, produksi air mata cenderung menurun.
Hal ini dapat menyebabkan mata Anda menjadi kering dan gatal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: