Sinopsis Drama A Business Proposal, Kencan Buta yang Direncanakan Gagal

Sinopsis Drama A Business Proposal, Kencan Buta yang Direncanakan Gagal

Sinopsis Drama A Business Proposal, Kencan Buta yang Direncanakan Gagal-net-net

 

Baca juga berita:

Drama Korea Bad and Crazy, Pertarungan Antara Moral dan Ambisi

PAGARALAMPOS.COM- Dalam sinopsis drama korea Bad and Crazy, Lee Dong Wook akan berperan sebagai Ryu Soo Yeol. Ia adalah inspektur yang kompeten di Kepolisian Mooui, namun hanya mengerjakan kasus yang menarik baginya.

Serial tvN berjumlah 12 episode ini adalah hasil kerjasama sutradara Yoo Sun Dong dan penulis Kim Sae Bom.

Lee Dong Wook merupakan aktor senior yang sebelumnya bermain di The Tale of The Nine Tailed, Touch Your Heart, dan Goblin. Sedangkan nama Wi Ha Joon semakin populer berkat perannya di drama Korea Squid Game.

Sinopsis Bad and Crazy menceritakan drama Korea terbaru Lee Dong Wook yang beradu akting dengan Wi Ha Joon.

Anda bisa menyaksikan drama Bad and Crazy di aplikasi streaming iQIYI. Drama ini mengambil slot Jumat dan Sabtu pukul 22.40 WIB yang sebelumnya ditempati oleh Happiness.

Meskipun begitu, atasan Soo Yeol sangat menghargainya karena tingkat keberhasilan yang tinggi dalam menyelesaikan suatu kasus.

BACA JUGA:Drama Korea Hellbound 2, Janjikan Cerita yang Lebih Mencekam!

Sinopsis Bad and Crazy

Orang-orang di kepolisian mengenal Soo Yeol sebagai pria gila yang lebih mengutamakan hasil daripada cara. Akan tetapi, Soo Yeol sebenarnya manusia waras yang punya trauma masa lalu.

Ia juga pernah berkencan dengan rekan kerjanya, Hee Gyeom (Han Ji Eun) namun tetap profesional dalam bekerja.

Kemunculan Sosok Misterius

Sinopsis Bad and Crazy menceritakan hidup Soo Yeol yang mengalami perubahan sejak munculnya sosok misterius bernama K.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: