Kabar Baik Para Ortu, Segini Bantuan PIP September 2024

Kabar Baik Para Ortu, Segini Bantuan PIP September 2024

Foto : Program indonesia pintar--Detikedu.com

Syarat Daftar Penerima PIP 2024

Sebelum mendaftar PIP, siswa harus memenuhi syarat ini terlebih dahulu:

BACA JUGA:Panduan Praktis, Begini 7 Langkah Mudah Mengecek Penerima PIP dan Saldo

1. Peserta didik pemegang KIP

2. Peserta didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus seperti:

- Berasal dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan

- Berasal dari keluarga pemegang Kartu Keluarga Sejahtera

- Berstatus yatim piatu/yatim/piatu dari sekolah/panti sosial/panti asuhan

- Terkena dampak bencana alam

- Tidak bersekolah (drop out) yang diharapkan kembali bersekolah

- Mengalami kelainan fisik, korban musibah, dari orang tua yang mengalami pemutusan hubungan kerja, di daerah konflik, dari keluarga terpidana, berada di Lembaga Pemasyarakatan, memiliki lebih dari 3 saudara yang tinggal serumah

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Dana PIP 2023 Kemdikbud akan Cair, Gini Cara Ceknya!

- Peserta pada lembaga kursus atau satuan pendidikan non formal lainnya

Nominal Bantuan PIP 2024

Nominal bantuan setiap jenjang berbeda-beda karena disesuaikan dengan kebutuhannya. Dana PIP disalurkan kepada siswa lewat rekening bank yang didaftarkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: