Ke Solo Bingung Cari Oleh Oleh Batik Murah, Ini 10 Daftar Tempatnya

Ke Solo Bingung Cari Oleh Oleh Batik Murah, Ini 10 Daftar Tempatnya

PAGARALAMOS.COM - Tidak hanya terkenal dengan kulinernya yang lezat, Solo juga merupakan salah satu pusat batik terbaik di Indonesia.

Kalau kamu berkunjung ke Solo, rasanya kurang lengkap kalau belum membawa pulang batik sebagai oleh-oleh. 

Dengan motif-motif yang cantik dan kaya filosofi, batik Solo menjadi incaran banyak wisatawan dan pecinta batik.

Berikut ini adalah rekomendasi tempat-tempat jual batik di Solo yang bisa jadi tujuan belanja kamu!

1. Pasar Klewer

Pasar ini berlokasi di Jalan Dr. Radjiman No. 5A, Gajahan, Pasar Kliwon, Surakarta Banyak pilihan batik yang sangat beragam, mulai dari batik tulis, cap, hingga batik kombinasi.

BACA JUGA: Grand Launching Fashion Show Batik 'Seghumpun Secubung' Berhasil Memukau Pagar Alam

Pasar Klewer adalah tempat legendaris yang wajib dikunjungi jika kamu ingin berburu batik di Solo.

Sebagai salah satu pusat grosir batik terbesar di Indonesia, Pasar Klewer menawarkan berbagai jenis batik dari yang murah hingga yang mahal. 

Di sini, kamu bisa menemukan batik tulis dengan motif tradisional hingga batik dengan desain modern yang cocok untuk berbagai acara. Harga yang ditawarkan di sini juga sangat kompetitif, apalagi kalau kamu pintar menawar!

2. Pusat Grosir Solo (PGS)


Foto : Pusta Batik khas Solo--Bobobox.com

Sebagai pusat belanja dengan fasilitas modern, pilihan batik murah dan lengkap.

Kalau kamu mencari toko batik di Solo dengan suasana yang lebih nyaman, Pusat Grosir Solo atau PGS bisa jadi pilihan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: