Panduan Lengkap: 3 Cara Mereset Samsung Galaxy M22 untuk Mengatasi Masalah Pola Lupa

Panduan Lengkap: 3 Cara Mereset Samsung Galaxy M22 untuk Mengatasi Masalah Pola Lupa

Samsung Galaxy M22-Kolase by Pagaralampos.com-net

4. Pilih Reset Data Pabrik.

5. Tekan tombol Reset di bagian bawah layar.

6. Konfirmasi dengan memilih Hapus semua.

BACA JUGA:Tetap Terjangkau, 10 Rekomendasi HP dengan Kualitas Kamera Terbaik di Harga 1 Jutaan

7. Ponsel Anda akan restart dan memulai proses pengaturan ulang.

Proses ini akan menghapus semua data, aplikasi, dan pengaturan pada ponsel. 

Pastikan untuk memindahkan data penting sebelum melakukan reset. 

Jika Anda berencana menjual atau memberikan ponsel kepada orang lain, melakukan reset pabrik beberapa kali bisa memastikan bahwa data Anda benar-benar terhapus.

BACA JUGA:Pilihan Terbaik: Daftar 8 HP 2 Jutaan Cocok untuk Main Game di Tahun 2024

2. Hard Reset Melalui Recovery Mode

Jika ponsel Anda terkunci dengan sandi, PIN, atau pola, atau mengalami masalah stuck di logo, Anda dapat melakukan hard reset melalui recovery mode. Berikut caranya:

1. Matikan HP Samsung Anda terlebih dahulu.

2. Tekan dan tahan tombol Volume Atas + Power secara bersamaan.

BACA JUGA:Komitmen Indonesia, Mendag Zulhas Tegaskan Impor AC-Laptop Tetap Lancar!

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: