Mengapa Sakit Perut Sering Terjadi pada Trimester Awal Kehamilan? Temukan Penyebabnya Disini

Mengapa Sakit Perut Sering Terjadi pada Trimester Awal Kehamilan? Temukan Penyebabnya Disini

Mengapa Sakit Perut Sering Terjadi pada Trimester Awal Kehamilan? Temukan Penyebabnya Disini-Foto: net-

PAGARALMAPOS.COM - Ada banyak keluhan yang sering dialami oleh ibu hamil, terutama di trimester pertama.

Salah satu keluhan umum adalah morning sickness (mual dan muntah) serta sakit perut.

Meskipun umum terjadi, kedua keluhan ini sebaiknya tidak dianggap remeh karena bisa menjadi tanda adanya masalah kesehatan lain yang perlu diperhatikan.

Sakit perut saat hamil muda dapat disebabkan oleh beberapa hal, di antaranya:

BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Biji Nangka untuk Kesehatan yang Perlu Anda Ketahui

BACA JUGA:Sisi Sehat Buah Naga: 5 Alasan Mengapa Buah Ini Baik untuk Kesehatan Anda

1. Nyeri Ligamen Bundar

Rahim yang tumbuh memicu meregangnya ligamen, menyebabkan ketidaknyamanan dan nyeri tajam pada perut.

2. Keguguran

Keguguran bisa menjadi penyebab sakit perut saat hamil muda, biasanya disertai dengan flek darah dan nyeri kram yang intens.

3. Kehamilan Ektopik

Kondisi di mana sel telur yang telah dibuahi menempel di luar rahim, seperti di tuba falopi, dapat menyebabkan sakit perut dan pendarahan.

BACA JUGA:5 Khasiat Tersembunyi Minyak Buah Markisa untuk Kesehatan Rambut yang Perlu Kamu Tahu

BACA JUGA:Mengapa Daun Genjer Layak Dikonsumsi? 5 Alasan Kesehatan yang Membuat Anda Terkejut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: