Terdapat Ritual Aneh, 5 Gunung di Indonesia yang Dijadikan Tempat Praktik Pesugihan

Terdapat Ritual Aneh, 5 Gunung di Indonesia yang Dijadikan Tempat Praktik Pesugihan

Gunung di Indonesia yang Dijadikan Tempat Praktik Pesugihan-Kolase by Pagaralampos.com-net

PAGARALAMPOS.COM - Gunung bukan hanya destinasi wisata alam yang menakjubkan, tetapi juga memiliki cerita mistis yang melegenda. 

Di Indonesia, beberapa gunung terkenal sebagai tempat ritual pesugihan, mengundang perbincangan dan penasaran. 

Berikut adalah lima gunung yang konon digunakan untuk melakukan ritual pesugihan.

seperti dilansir dari dari Youtube @Larasati Channel.

BACA JUGA:Mengungkap Misteri Arsip Kuno: Temuan Berharga dari Zaman Romawi di Turki

BACA JUGA:Dipercaya Sebabkan Banjir di Demak! Inilah Misteri 2 Ular Raksasa Sawon ke Makam Sunan Kalijaga

1. Gunung Kawi

Gunung Kawi terletak di Kabupaten Malang, Jawa Timur.

Meskipun belum ada data valid tentang kesuksesan pesugihan di sini, namun banyak yang percaya akan keberadaan ritual pesugihan.

Ritual yang terkenal di sini adalah tapa brata menunggu jatuhnya daun dari pohon dewa daru. 

BACA JUGA:Inilah Fakta dari Misteri Hubungan Manusia dengan Kuda di Zaman Bangsa Viking Dahulu!

BACA JUGA:Misteri Kampung Terbengkalai, Jejak Rumah Zaman Belanda yang Hilang dari Peta Jawa Barat

Daun tersebut diyakini sebagai penanda bahwa permintaan akan dikabulkan.

2. Gunung Lawu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: