Taukah Kamu Ternyata Ada 5 Suku Ini yang Mendimi Tanah Jawa? Ini Deretannya
Taukah Kamu Ternyata Ada 5 Suku Ini yang Mendimi Tanah Jawa? Ini Deretannya--Net
BACA JUGA:Kejagung Sita Sembilan Aset Milik Suwito Gunawan alias Awi dalam Kasus Korupsi Timah
Populasi suku Sunda secara signifikan juga dapat ditemukan di wilayah provinsi lain di Indonesia, dan di luar negeri seperti di Jepang, Taiwan, dan negara-negara lainnya sebagai tempat bagi para diaspora Sunda.
Jati diri yang mempersatukan orang Sunda adalah bahasa dan budayanya.
Orang Sunda dikenal memiliki sifat optimistis, ramah, sopan, riang dan bersahaja. Orang Portugis mencatat dalam Suma Oriental bahwa orang Sunda bersifat jujur dan pemberani.
BACA JUGA:Begadang. 4 Dampak Negatif Jika Tubuh Kurang Istirahat
4. Suku Betawi
Suku Betawi yang merupakan sebuah suku bangsa di Indonesia yang penduduknya umumnya menempati wilayah Jakarta dan sekitarnya.
Mereka adalah keturunan penduduk yang bermukim di Batavia (nama kolonial dari Jakarta) dari sejak abad ke-17.
Sejumlah pihak berpendapat bahwa suku Betawi berasal dari hasil perkawinan antar etnis dan bangsa pada masa laluBACA JUGA:Drama Revenge of Others Misteri Kematian Siswa SMA, intip Sinopsisnya Disini
Secara biologis, mereka yang mengaku sebagai orang Betawi adalah keturunan kaum berdarah campuran aneka suku dan bangsa yang didatangkan oleh Belanda ke Batavia.
5. Suku Cirebon
Suku Cirebon yang merupakan kelompok etnis yang tersebar di sekitar wilayah Kabupaten Cirebon, Kota Cirebon, kabupaten Indramayu, kabupaten Majalengka, kabupaten Subang dan kabupaten Karawang serta kabupaten Brebes.
Suku Cirebon dipandang sebagai suku tersendiri dengan berbagai indikator, di antaranya bahasanya yang memiliki aturan tersendiri yang tidak sama dengan bahasa Jawa ataupun bahasa Sunda. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: