Gerhana Matahari Total Terjadi Sebelum Lebaran Idul Fitri. NASA Peringatkan Ini
Gerhana Matahari Total Terjadi Sebelum Lebaran Idul Fitri. NASA Peringatkan Ini--Net
Gerhana Matahari Total nanti dapat terlihat di beberapa lokasi di dunia. Yakni mulai dari Meksiko, Amerika Serikat, Amerika Utara hingga Kanada.
Sementara itu, Xavier Jubier selaku pakar gerhana asal Perancis menjelaskan jalur Gerhana Matahari Total terbentang 162-200 kilometer.
Yakni terjadi di Samudera Pasifik hingga menuju ke Atlantik.
BACA JUGA:7 Negara Bersalju di Asia ini Cocok Banget Buat Kamu Kunjungi Saat Liburan
Titik totalitas terpanjang fenomena tersebut pada Nazas, dekat Durango, Meksiko.
Pada saat bayangan Bulan membesar, masyarakat dapat melihat Gerhana Matahari Total selama 4 menit 28 detik. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: