Ngakak! ini Dia Sinopsis The Big 4, Film Thriller Dibalut dengan Komedi

Ngakak! ini Dia Sinopsis The Big 4, Film Thriller Dibalut dengan Komedi

Ngakak! ini Dia Sinopsis The Big 4, Film Thriller Dibalut dengan Komedi-net-net

PAGARALAMPOS.COM - The Big 4 merupakan film arahan sutradara kondang Timo Tjahjanto.

Sebelum The Big 4, ia telah meraih kesuksesan melalui film garapannya.

Seperti yang kita tahu, Timo Tjahjanto merupakan sutradara dari film populer seperti Rumah Dara hingga Iblis Menjemput 2.

Film dengan durasi tonton selama 2 jam 21 menit ini menyuguhkan jalan cerita melalui berbagai macam genre.

BACA JUGA:Benarkah Legenda Ksatria Wanita Amazon Memang Nyata? Yuk Simak Faktanya Disini!

Sebut saja seperti laga dan petualangan, komedi, hingga kriminal.

Menariknya lagi, film ini mengemas cerita dengan sangat unik dengan tambahan lelucon kasar di dalamnya.

Sementara itu, film ini diperankan oleh sederet aktris dan aktor kenamaan Indonesia.

Seperti Abimana Aryasatya yang akan berperan sebagai Topan dan Putri Marino yang akan berperan sebagai Dina.

BACA JUGA:Berkat DNA Kuno, Peneliti Berhasil Ungkap Korban Pompeii yang Terkubur 2.000 Tahun

Kemudian, masih ada sederet bintang lainnya seperti Arie Kriting, Lutesha, Kristo Immanuel, Marthino Lio, Michelle Tahalea, Budi Ros, hingga Donny Damara.

Film berjudul The Big 4 dengan sinopsis yang berbeda ini, merupakan film besutan rumah produksi Frontier Pictures dan Netflix Indonesia.

Sinopsis The Big 4 menceritakan tentang aksi empat pensiunan pembunuh bayaran dan seorang detektif.

The Big 4 merupakan film yang sudah tayang mulai 15 Desember 2022 lalu di salah satu aplikasi streaming kesayangan kita, Netflix.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: