Buah Hati Tampil Cantik dan Makin Percaya Diri. Ini Rekomendasi 11 Model Rambut Anak Perempuan 2024
Buah Hati Tampil Cantik dan Makin Percaya Diri. Ini Rekomendasi 11 Model Rambut Anak Perempuan 2024--Net
Potongan rambut yang semakin lama semakin panjang di samping wajah, dapat membingkai wajah dengan sangat baik dan memberi sedikit aksen yang lebih dibanding rambut rata.
4. Layer Dengan Poni
--
Tak hanya layer, kamu pun bisa menambahkan poni dalam potongan rambutnya.
Poni yang rata memberikan kesan muda dan playful, yang membuat penampilan rambut anak tidak terlihat terlalu tua untuk umurnya.
Poni rata dengan layer bisa menjadi pilihan potongan rambut yang menggemaskan untuk anak perempuan.
5. Rounded Bob
--
Model rambut praktis lainnya adalah rounded bob. Karena aktif dan terus bergerak, rambut anak mudah menjadi berantakan atau acak-acakan.
Dengan model rambut ini, kamu tidak perlu mengkhawatirkan itu, karena dengan potongan ini akan jauh lebih mudah untuk menjaga rambut tetap terlihat rapi.
BACA JUGA:4 Suku Asli Kalimanyan Yang Memiliki Budaya Dan Tradisi Yang Unik, Simak Langsung Disini!
6. Layer V-Cut
--
Jika anak perempuan kamu memiliki rambut yang cukup tebal dan panjang, model rambut ini bisa menjadi pilihan cocok.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: