Kopi Tubing Bogor, Tempat Nongkrong Favorit Sambil Menikmati Sungai yang Menenangkan!

Kopi Tubing Bogor, Tempat Nongkrong Favorit Sambil Menikmati Sungai yang Menenangkan!

Kopi Tubing Bogor-Kolase by Pagaralampos.com-net

BACA JUGA:Inilah 5 Tempat Wisata Aneh di Indonesia, Punya Nama-nama Unik yang Menarik Perhatian

Mulai dari kopi tradisional seperti Kopi Tubruk dan Kopi Susu, hingga menu makanan berat seperti Nasi Goreng dan Soto Ayam, semua disajikan dengan cita rasa yang autentik.

Harga yang terjangkau menjadi daya tarik lain dari tempat ini. 

Dengan harga tiket river tubing sebesar Rp50.000,00 per orang, pengunjung bisa menikmati sensasi petualangan yang seru. 

Sedangkan untuk menu makanan dan minuman, harganya pun cukup bersahabat dengan kantong.

BACA JUGA:6 Destinasi Wisata Trenggalek Hits 2024, Punya Panorama yang Memikat di Pesisir Selatan Jawa Timur

Lokasi dan Fasilitas

Kopi Tubing Bogor terletak di Jalan Gn. Menir, Ciasihan, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor. 

Meskipun agak jauh dari pusat kota

namun perjalanan menuju tempat ini sangat sepadan dengan pemandangan alam yang menakjubkan yang akan Anda nikmati.

BACA JUGA:Pulau Bawean Mempesona, 6 Lokasi Wisata yang Cocok Untuk Melepas Penat yang Punya Landskape Eksotis

Fasilitas yang disediakan oleh kafe ini juga sangat lengkap. 

Mulai dari area parkir yang luas, toilet dan kamar mandi bersih, hingga mushola yang dilengkapi dengan perlengkapan sholat. 

Bagi yang membawa anak-anak, tersedia juga area bermain khusus untuk mereka.

Pengalaman yang Tidak Terlupakan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: