Tahan Banting Teruntuk Pekerja Garis Terdepan! Inilah Samsung Galaxy XCover 7 dan Samsung Galaxy Tab Active 5

Tahan Banting Teruntuk Pekerja Garis Terdepan! Inilah Samsung Galaxy XCover 7 dan Samsung Galaxy Tab Active 5

Tahan Banting Teruntuk Pekerja Garis Terdepan! Inilah Samsung Galaxy XCover 7 dan Samsung Galaxy Tab Active 5--Net

PAGARALAMPOS.COM - Galaxy XCover 7 merupakan penerus XCover 6 Pro, sementara Tab Active 5 adalah suksesor dari Tab Active4 Pro yang diperkenalkan pada tahun 2022.

Keduanya memiliki standar militer MIL-STD-810H3.

Perusahaan mengklaim Galaxy XCover 7 dirancang tahan terjatuh hingga 1,5 m. Sedangkan Galaxy Tab Active 5 mampu tahan terjatuh hingga 1,8 m saat menggunakan casing pelindung yang disertakan

Kedua perangkat ini diklaim tahan terhadap cuaca buruk atau bahaya serupa.

BACA JUGA:Samsung Galaxy XCover 7 vs Samsung Galaxy Tab Active 5, Pilihan Gadget Tangguh!

BACA JUGA:Suzuki TS 125 yang Jadi Primadona Kaum Remaja Saat Ini, Mengingatkan Tahun 1980an

Menjadikannya ideal untuk berbagai macam pekerja garis terdepan.

Juga sudah mendapatkan sertifikasi TKDN (Tingkat Kandungan Dalam Negeri) dari Kementerian Perindustrian, yang menunjukkan bahwa Samsung berkomitmen untuk mendukung industri lokal.

Galaxy XCover 7 memiliki nilai TKDN sebesar 36,2%, sedangkan Galaxy Tab Active 5 memiliki nilai TKDN sebesar 38,2%.

Samsung Galaxy XCover 7 dan Galaxy Tab Active 5 sudah diperkenalkan sejak awal Januari 2024, namun belum ada informasi resmi mengenai tanggal rilis dan harga di Indonesia. 

BACA JUGA:Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy Tab A9 Plus Kid Package, Tablet Ideal untuk Anak-anak

BACA JUGA:Samsung Galaxy XCover 7 vs Samsung Galaxy Tab Active 5, Pilihan Gadget Tangguh!

Namun, berdasarkan sertifikasi TKDN, kemungkinan besar kedua perangkat ini akan segera tersedia di pasar Indonesia dalam waktu dekat.

Galaxy XCover 7 dan Galaxy Tab Active 5, Perangkat Tahan Banting dengan Spesifikasi Mumpuni

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: