Menyusuri Keindahan Pesona Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut

Menyusuri Keindahan Pesona Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut

Menyusuri Keindahan Pesona Wisata Gunung Papandayan Cisurupan Garut-Foto: net-

BACA JUGA:6 Wisata Andalan di Trenggalek 2024, Menawarkan Keindahan yang Membuat Terpesona

BACA JUGA:Bandung Miliki Wisata yang Sangat Beragam, Inilah Destinasinya!

Bahkan menurut berita yang dimuat dalam surat kabar Bintang Barat terbitan 10 Maret 1891, Tsar Rusia terakhir yang memerintah pada 1894 hingga 1918 ini sempat juga berburu babi hutan di Gunung Cikuray 2821 mdpl yang letaknya tidak begitu jauh dari Gunung Papandayan.

Selain itu ada juga bangsawan lain yang memiliki ketertarikan pada Gunung Papandayan. Dia adalah Pangeran Franz Ferdinand, putra mahkota dari Kerajaan Austria-Hongaria (Oostenrijk).

Ditulis dalam jurnal yang berjudul Dari Pesanggrahan Hingga Grand Hotel: Akomodasi Penginapan Untuk Turis Pada Masa Hindia-Belanda di Priangan (1869-1942), Frans Ferdinand bahkan dikatakan pernah mendaki ke gunung yang terakhir kali meletus pada November tahun 2002 ini.

Dengan pesona alam yang melimpah, tak heran pada abad 19 dan abad 20 awal Garut menjadi destinasi wisata unggulan di Tanah Priangan.

BACA JUGA:Inilah 5 Tempat Wisata Aneh di Indonesia, Punya Nama-nama Unik yang Menarik Perhatian

BACA JUGA:Habiskan Masa Liburmu di Wisata Alam Gunung Gupak Magelang yang Miliki Keindahan Menakjubkan

Dalam catatan perjalanan kali ini saya akan berbagi sedikit informasi serta keindahan yang pernah saya lihat dan juga potret ketika mendaki ke Gunung Papandayan beberapa waktu yang lalu.

Karena jaraknya yang tidak begitu jauh dari pusat Kota Garut, dan hanya perlu 3 jam perjalanan dari Kota Bandung membuat gunung ini cukup sering saya kunjungi. 

Untuk masuk kawasan Gunung Papandayan kita tidak perlu syarat-syarat tertentu seperti halnya saat akan mendaki ke gunung yang dikelola oleh Taman Nasional.

Terkecuali untuk kondisi seperti sekarang ini, kita diharuskan membawa surat keterangan sehat sebagai syarat pendakian serta selalu menggunakan masker saat berada di area publik yang banyak orang. 

BACA JUGA:Cuma 1 Jam dari Jakarta, Camping Seru di Taman Wisata Alam Gunung Pancar Cocok Untuk Keluarga!

BACA JUGA:Wisata Semarang yang Viral di TikTok 2024, 5 Destinasi yang Menawarkan Suasana Asik Cocok Untuk Healing

Sedangkan untuk tiket masuk ke Gunung Papandayan memang dikenal lumayan mahal dibanding gunung lain.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: