Didampingi Kapolda Sulteng Asops Kapolri Tinjau Pembangunan Hunian Tetap di Kota Palu
Foto : Asops Kapolri disela peninjauan pembangunan.-Didampingi Kapolda Sulteng Asops Kapolri Tinjau Pembangunan Hunian Tetap di Kota Palu-Humas Polri
"Kita harus bersinergi dengan semua pihak agar pembangunan infrastruktur dapat berjalan lancar dan memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat,” ujarnya.
Selanjutnya, Irjen PUPR Ir. T. Iskandar menjelaskan progres pembangunan infrastruktur di Sulawesi Tengah dan menyampaikan terima kasih atas dukungan dari pihak Kepolisian.
BACA JUGA:Titip Cooling System ke Tokoh Lintas Agama, Begini Pesan Kapolri
Ia menyatakan bahwa sinergi antarinstansi sangat penting guna memastikan proyek-proyek tersebut dapat selesai tepat waktu dan berkualitas.
Peninjauan ini diharapkan dapat memberikan gambaran yang jelas mengenai progres pembangunan infrastruktur di Sulawesi Tengah.
"Sekaligus memperkuat sinergi antarinstansi dalam mendukung percepatan pembangunan di daerah ini,” pungkasnya.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: