Perkembangan Terkini, Ini 5 Pilihan HP Terbaru dan Persaingan Ketat di Pasar Smartphone Indonesia

Perkembangan Terkini, Ini 5 Pilihan HP Terbaru dan Persaingan Ketat di Pasar Smartphone Indonesia

Perkembangan Terkini, Ini 5 Pilihan HP Terbaru dan Persaingan Ketat di Pasar Smartphone Indonesia--

3. Oppo Reno 11

Oppo Reno 11 menggunakan chip Dimensity 8200 SoC dan RAM LPDDR5x hingga 12 GB.

Menampilkan kamera utama belakang 50 MP dengan berbagai fitur unggulan, termasuk kamera potret 32 MP, kamera ultra-wide 8 MP FoV 112 derajat, dan kamera selfie 32 MP.

BACA JUGA:5 Ponsel Mirip iPhone dengan Harga Terjangkau, Alternatif Pintar untuk Anggaran Anda

Harganya mulai dari 5,5 juta dengan pendaftaran pembelian dibuka pada 1-10 Januari 2024.

4. Redmi Note 13 Pro Plus

Redmi Note 13 Pro Plus ditenagai oleh prosesor Snapdragon 7s Gen 2, didukung oleh RAM hingga 16GB dan memori internal hingga 512GB.

Fitur tiga kamera utama di bagian belakang dengan resolusi 200MP, 8MP, dan 2MP.

Harganya diperkirakan mulai dari 3,1 juta, namun informasi resmi tanggal rilis masih ditunggu.

BACA JUGA:Teknologi dan Seni Anime Berkumpul dalam 5 Ponsel Anime Limited Edition

5. OnePlus 12

OnePlus 12, sebagai penerus OnePlus 11, menghadirkan peningkatan signifikan seperti chipset Snapdragon 8 Gen 3, kamera periskop 64 MP, dan baterai 5.000 mAh.

Dirilis terlebih dahulu di China pada Desember 2023 dan akan hadir secara global pada 23 Januari 2024.

Belum ada informasi pasti apakah akan tersedia di Indonesia saat peluncuran global dengan harga sekitar 9 jutaan.

Kehadiran ponsel-ponsel ini menambah keanekaragaman dan kecanggihan di pasar smartphone Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: