Kesaktiannya Ciutkan Nyali, Gajah Mada Kebingungan Menghadapi Patih Kebo Iwa

Kesaktiannya Ciutkan Nyali, Gajah Mada Kebingungan Menghadapi Patih Kebo Iwa

Kesaktiannya Ciutkan Nyali, Gajah Mada Kebingungan Menghadapi Patih Kebo Iwa--Ilustrasi_net

PAGARALAMPOS.COM - Bagi masyarakat Bali, Kebo Iwa merupakan tokoh yang mengorbankan dirinya dalam sebuah peristiwa kepahlawanan di balik bersatunya Kerajaan Bali dan Majapahit. 

Peristiwa itulah yang menjadi salah satu cikal-bakal persatuan Nusantara.

Konon, Gajah Mada yang dikenal akan kepiawaiannya dalam menyusun strategi perang, dibuat kebingungan mengenai cara untuk melawan Kebo Iwa.

Patih Gajah Mada sendiri merupakan panglima perang Kerajaan Majapahit.

BACA JUGA:Sangat Ditakuti Oleh Gajah Mada, Ternyata Sosok Patih Kebo Iwa Bukan Orang Sembarangan, Begini Kesaktiannya!

Sementara Kebo Iwa adalah jenderal perang dari Kerajaan Bali Aga.

Dalam upaya penaklukkan Kerajaan Bali oleh Majapahit, Gajah Mada harus melewati berbagai rintangan serta perjalanan yang panjang.

Dalam upayanya menaklukan Kerajaan Bali, ada salahsatu sosok yang sangat disegani bahkan ditakuti oleh Gajah Mada yaitu Patih Keboh Iwa.

Nah pasti banyak bertanya siapa sosok Patih Kebo Iwa tersebut kan?, nah simak artikel ini sampai selesai untuk mengetahui siapa sosok tersebut!.

BACA JUGA:Menelisik Misteri dan Mitos Gunung Singgalang

Sejarah Singkat Kerajaan Bali


--

Kerajaan Bali adalah salah satu daerah di nusantara yang sulit ditundukan Kerajaan Majapahit di bawah kepemimpinan Patih Gajah Mada. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: