Taukah Kamu? Inilah Obat Alami yang Ampuh Hilangkan Jerawat
Taukah Kamu? Inilah Obat Alami yang Ampuh Hilangkan Jerawat -Foto: net-
PAGARALAMPOS.COM - Obat jerawat alami diklaim efektif dalam mengatasi masalah jerawat, terutama yang meradang.
Selain itu, penggunaan bahan-bahan alami cenderung tidak menimbulkan efek samping yang serius karena menggunakan bahan yang aman dan mudah ditemukan di sekitar kita.
Berbeda dengan obat medis yang biasanya diresepkan oleh dokter dan sering kali memerlukan biaya yang cukup besar, obat jerawat alami bisa menjadi alternatif yang lebih ekonomis. Penggunaan obat medis perlu dilakukan dengan hati-hati karena bisa menimbulkan efek samping.
Secara medis, tersedia berbagai pilihan obat bebas dan resep yang dapat dicoba. Untuk kasus jerawat parah, dokter biasanya akan meresepkan kombinasi antibiotik oral dan salep topikal untuk mengurangi gejala.
BACA JUGA:8 Manfaat Tersembunyi Jeruk Bali untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Kulit Melinjo untuk Kesehatan yang Belum Banyak Diketahui
Namun, kamu juga bisa mencoba beberapa obat jerawat alami yang telah terbukti efektif, seperti berikut ini:
1. Chamomile
Chamomile adalah salah satu obat jerawat alami yang efektif. Teh dari bunga chamomile dapat membantu mencegah jerawat dan mengurangi peradangan kulit.
Kamu bisa membuat seduhan dengan menggunakan kantong teh chamomile dan mengaplikasikannya pada wajah, kemudian biarkan beberapa saat sebelum dibilas.
2. Echinacea
Echinacea memiliki sifat penyembuhan yang dapat membantu mengatasi jerawat dan infeksi kulit lainnya. Kamu bisa menggunakan teh Echinacea sebagai pencuci wajah atau mengoleskannya pada area berjerawat dengan kapas.
BACA JUGA:Temukan Keajaiban Belerang untuk Kesehatan Kulit dan Manfaat Lainnya!
BACA JUGA:Minyak Kemiri: Solusi Alami untuk Kecantikan dan Kesehatan Rambut
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: