Wisata Keluarga di Bandung, Ini Dia Destinasi Yang Sangat Menarik untuk Semua Anggota Keluarga

Wisata Keluarga di Bandung, Ini Dia Destinasi Yang Sangat Menarik untuk Semua Anggota Keluarga

Wisata Keluarga di Bandung, Ini Dia Destinasi Yang Sangat Menarik untuk Semua Anggota Keluarga--

Sebab, dulunya, tempat wisata ini adalah sebuah peternakan angsa terbesar yang ada di Sukabumi dan Bogor.

Namun sekarang, meski tidak bisa lagi melihat angsa hidup, anda bisa menjumpai angsa dalam bentuk patung besar yang cantik dan lucu.

BACA JUGA:Kembangkan Ranpur K-MPF, Digadang Dilengkapi Sistem Proteksi Iron Fist

Keberadaan patung angsa tersebut juga menjadi ikon dari tempat wisata ini.

Maka tak heran banyak pengunjung yang tak lupa mengabadikan momen dengan berfoto di dekat patung angsa ini.

4. Taman Bermain

Bukan cuma kolam renang, di Taman Angsa ini juga terdapat aneka wahana.

Salah satu yang jadi favorit adalah area taman bermain untuk anak-anak dan keluarga.

BACA JUGA:Tutup Pendidikan Sespimti-Sespimmen, Kapolri Minta Pemimpin Polri Jadi Teladan

Hal ini termasuk labirin, wahana bermain, kolam bunga teratai, hingga taman bunga.

Moms juga bisa mencoba berbagai aktivitas outdoor lainnya yang seru, seperti bersepeda dan jogging.

5. Menikmati Pemandangan Alam

Karena berlokasi di pedesaan, Taman Angsa juga menjadi destinasi yang cocok untuk healing, lho!

Pasalnya, Moms juga bisa menikmati pemandangan alam yang sangat indah.

BACA JUGA:Perdaanya Israel Luncurkan Mortir Pintar Iron Sting, Lumpuhkan Peluncur Roket Hamas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: