The Last Samurai (2003), Drama Kolosal Apik dan Epik yang Patut Anda Tonton (08)
Drama Kolosal Apik dan Epik yang Patut Anda Tonton--google.com, Pxfuel
Diceritakan sebagai serdadu veteran Perang Saudara Amerika Serikat yang dikirim ke Jepang untuk melatih prajurit.
Padahal, selepas Restorasi Meiji (1868), Jepang tidak pernah bekerjasama dengan Amerika Serikat dalam membangun negaranya -apalagi militernya.
Amerika Serikat pada masa itu hanya banyak melakukan hubungan dagang dengan Jepang.
BACA JUGA:Selain Suku Sakai dan Suku Lom, Ternyata Ada Banyak Lagi Suku bangka Belitung!
Justru, ‘sobat karib’ Jepang dalam bidang militer pada masa itu adalah Inggris dan Jerman.
Inggris sejak abad pertengahan dikenal sebagai kekuatan laut yang adidaya.
–Bisa dilihat kekuasannya sampai menjangkau Singapura dan sempat juga Indonesia–
BACA JUGA:Mau Performa Mobil Optimal di Musim Kemarau? Lakukan Saja Tips Ini!
Sementara Jerman dan sekitarnya dikenal memiliki angkatan darat yang tangguh.
Sebab itu, dalam pelatihan serdadu dan pengembangan angkatan darat Jepang, pemerintah Jepang banyak mengimpor penasehat-penasehat militer Prussia (sekarang Austria, negara di sebelah Jerman).
BACA JUGA:Ternyata Ini Manfaat Gunakan Nitrogen Pada Ban Kendaraan, Begini Penjelasannya
Dari formasi dan taktik, strategi militer, dan bahkan seragam, angkatan darat Jepang meniru model yang dimiliki oleh Jerman.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: