Atasi Darah Tinggi yang Sering Kumat dengan 5 Tips Ampuh Ini!
Atasi Darah Tinggi yang Sering Kumat dengan 5 Tips Ampuh Ini!-Foto: net-
4. Kurangi Konsumsi Natrium
Kurangi konsumsi makanan yang banyak mengandung natrium, karena membatasi asupan garam dapat mengurangi risiko tekanan darah tinggi.
BACA JUGA:Rahasia Kesehatan Tersembunyi dari Buah Kelengkeng yang Jarang Diketahui
BACA JUGA:Rahasia Alam: 5 Tumbuhan Liar yang Bermanfaat untuk Kesehatan Tubuh
5. Tingkatkan Konsumsi Kalium
Konsumsi makanan yang kaya kalium seperti kacang polong, susu sapi, kentang panggang, pisang, dan bayam, karena kalium dapat melawan kerusakan yang disebabkan oleh natrium pada pembuluh darah.
Pastikan untuk melakukan semua cara tersebut secara rutin untuk merasakan manfaatnya dan menjaga kesehatan tubuh Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: