Kawal Kekondusifan Pemilu 2024, Begini Pola PAM Disiapkan Polres Pagar Alam

Kawal Kekondusifan Pemilu 2024, Begini Pola PAM Disiapkan Polres Pagar Alam

Foto : Kabag Ops AKP Herry Widodo SH.-Kawal Kekondusifan Pemilu 2024, Begini Pola PAM Disiapkan Polres Pagar Alam -pagaralampos.com

PAGARALAM, PAGARALAMPOS.COM - Jelang helatam pesta demokrasi, Pemilu 2024, Polres Pagar Alam kian memantapkan persiapan pengamanan.

Yang saat ini, tahapan Pemilu 2024 sudah berjalan. Sejalan dengan hal tersebut, Polres Pagar Alam dan jajaran terus memantau perkembangan situasi jelang Pemilu 2024.

Tak dipungkiri, jika saat ini situasi sudah muncul pro dan kontra bertbarannya sapnduk atau baleho di sejumlah sudut Kota Pagar Alam.

Menyikapi hal tersebut, Kapolres Pagar Alam AKBP Erwin Irawan SIK MH melalui Kabag Ops AKP Herry Widodo SH mengatakan, jika Polres Pagar Alam telah menyiapkan skema atau pemetaan pengamanan selama pesta demokasi di Kota Pagar Alam.

BACA JUGA:Polres Pagar Alam Sinergikan Pengamanan Tahapan Pemilu 2024 Jelang Kampanye

BACA JUGA:Kapolres Pagar Alam Jalin Silaturahmi Kepada Pengurus PCNU dan Muhammadyah Wujudkan Pemilu 2024 Damai

"Selama Pemilu 2024 berlangsung kita kawal, mulai dari tahapan, kampanye, pengawalan surat suara, pencoblosan, penghitungan, hingga pelantikan," ucap AKP Herry Widodo kepada pagaralampos.com, Selasa (26/9/2023).


Foto : Personel Samapta latihan pengendalian masaa.-Kawal Kekondusifan Pemilu 2024, Begini Pola PAM Disiapkan Polres Pagar Alam -pagaralampos.com

Dia juga menjelaskan, rangkaian tahapan Pemilu 2024 baik Pilpres, Pilkada dan Pileg sudah disiapkan skema pengamanan dan pemetaan wilayah.

AKP Herry Widodo SH menyebut, salahsatu fokus pengamanan yang dilakukan pemetaan yakni pengamanan di TPS (tempat pemungutan suara).

'Pemilu 2024 nanti, di Kota Pagar Alam terdapat 494 TPS, untuk menampung menampung masyarakat yang menyalurkan suaranya," katanya.

BACA JUGA:Penuh Keakraban, Malam Silaturahmi AKBP Erwin Irawan SIK Bersama Pj Walikota Pagar Alam

Masing masing lokasi TPS di Pagar Alam sudah dilakukan pemetaan, kata AKP Herry Widodo SH.

Pemetaan wilayah dengan pola pengamanan TPS ini, ada tiga kategori.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: