3 Mitos Gunung Kawi, Salahsatunya Bisa Memberi Hoki Jika Kesini, Bener Gak Siiih

3 Mitos Gunung Kawi, Salahsatunya Bisa Memberi Hoki Jika Kesini, Bener Gak Siiih

Tepat pada tahun 1112, di lokasi inilah Prabu Kameswara II membuat sebuah padepokan sebagai tempat tinggal bersama sang istri.

Hanya tinggal selama 3 tahun, Prabu Kameswara II bersama istrinya meninggal pada tahun 1115. Di Padepokan tersebut Prabu Kameswara II memiliki 3 pengikut yaitu, Eyang Hamid, Eyang Joyo, dan Eyang Broto.

Berdasarkan legenda tersebut, petilasan itu banyak digunakan sebagai praktik pemujaan bahkan pesugihan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: