Masih Menjadi Misteri! 5 Fakta Menarik Gunung Padang Ini Jadi Sasaran Peneliti Dunia

Masih Menjadi Misteri! 5 Fakta Menarik Gunung Padang Ini Jadi Sasaran Peneliti Dunia

Masih Menjadi Misteri! 5 Fakta Menarik Gunung Padang Ini Jadi Sasaran Peneliti Dunia--

Bangunan tersebut di bangun dengan menumpuk-menyusun sedemikian rupa batu-batuan besar berbentuk persegi hingga menjadi sebuah bangunan dengan desain bertingkat-tingkat yang rumit.

Dengan teknologi macam apa orang-orang pada masa itu melakukannya? Menumpuk dan menyusun batu hingga membentuk sebuah bangunan dengan desain yang terstruktur tidaklah semudah yang Anda bayangkan.

Diperlukan perhitungan matematis dan rancangan yang tepat untuk menyusun ribuan batu hingga membentuk sebuah bangunan serumit dan semegah itu.

Pertanyaannya, dengan apa mereka mengangkut batu-batuan yang ukurannya tidak kecil tersebut ke atas bukit? Bagaimana sistem perhitungan dan rancangannya?.

Coba bayangkan teknologi macam apa yang sudah mereka miliki pada masa itu sehingga bisa membangun Situs Megalitikum terbesar di Asia Tenggara dan bahkan dunia ini.

Jika di lakukan pada zaman sekarang mungkin kita akan membutuhkan komputer, alat-alat berat, arsitek-arsitek handal dan teknologi pendukung lainnya.

Dan mereka sudah melakukannya 25.000 tahun yang lalu !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: