4 Pantai Terangker di Jawa Timur, No 1 Ada Batu Besar Pintu Masuk Ke Alam Gaib!

4 Pantai Terangker di Jawa Timur, No 1 Ada Batu Besar Pintu Masuk Ke Alam Gaib!

Pantai yang Wajib di Kunjungi!-Foto: net-

Pantai Ngliyep memiliki hamparan pasir putih serta pemandangan alam yang elok. Dikelilingi oleh pepohonan rindang, keberadaan pantai ini dekat dengan Gunung Kumbang.

Anda pasti tidak asing lagi dengan sosok Nyi Roro Kidul. Menurut cerita yang tersebar, Nyi Roro Kidul suka mendatangi Gunung Kumbang.

Pantai ini masih dijadikan tempat untuk melakukan upacara ritual berbau mistis.

4. Pantai Boom, Banyuwangi

Balik lagi ke Kota Banyuwangi, ada satu pantai yang menjadi lokasi terjadinya tragedi INKAI.

Tragedi yang megenggut 26 korban, membuat suasana pantai semakin terkesan angker. Kisah korban yang meninggal karena diserang jin dari laut, terus tersebar dari mulut ke mulut.

Berani coba? itulah 4 pantai paling angker di jawa timur. ada yang pernah kamu kunjungi?





Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: