13 Fakta dan Mitos Situs Gunung Padang, No 4 Bikin Kagum?
Situs Gunung Padang Jawa Barat--Instagram
PAGARALAMPOS.COM - Sedikitnya ada 13 Fakta dan mitos terkait situs Gunung Padang, semunya dihimpun dari hasil informasi yang berhasil dikumpulkan mimin.
Informasi-informasi ini cukup bermanfaat bagi kita semuan, dimana informasi dari Fakta dan Mitos tentang Situs Gunung Padang ini dapat dipilah masing-masing pembaca.
Fakat dan Mitos ini sangat tipis perbedaanya, sebab penelitian paripurna terkait situs Gunung Padang belum selesai dilakukan oleh para peneliti
Sehingga apa itu yang ada di Situs Gunung Padang belum bisa dpastikan sama sekali.
BACA JUGA:Aji Saka Raja Pertama di Tanah Jawa Yang Menaklukkan Bangsa Denawa, Benarkah?
--
Situs Gunung Padang benar benar menyimpan misterindan mitos. Namn dibaliknya, terungkap sejumlah fakta dan diyakini merujuk situs megalitik terbesar oleh peneliti dan arkeolog.
Bahkan, banyak ditemukan fakta dan mitos masih membuat kepoo para ilmuwan. Dan berbagai spekulasi yang cukup menghebohkan bermunculan di berbagai media.
Mulai dari isu bahwa situs ini merupakan sisa-sisa peninggalan Benua Atlantis yang hilang, piramida terbesar dan tertua di dunia yang terpendam.
Hingga spekulasi bahwa Situs Megalitikum di Cianjur merupakan peninggalan peradaban paling awal dari semua peradaban yang ada di bumi.
Yuk kita simak fakta dan mitos situs Gunung Padang, berikut rangkuman mimin terkait peradaban negeri yang hilang :
1. Situs megalitikum Terbesar Di Dunia
Kok bisa, Situs Gunung Padang memiliki luas 900 meter persegi pada bagian permukaan yang menjadi kompleks utama situs ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: