Api Yang Tak Pernah Padam Ratusan Tahun, Inilah Kisah Kayangan Api!

Api Yang Tak Pernah Padam Ratusan Tahun, Inilah Kisah Kayangan Api!

Api Yang Tak Pernah Padam Ratusan Tahun, Inilah Kisah Kayangan Api!-tangkapan layar-Wisata Bojonegoro

PAGARALAMPOS.COM - Api Kayangan di Bojonegoro, Jawa timur, Dimana ada sebuah Api yang tidak pernah padam Sejak dari Zaman Kerajaan Majapahit, gak Percaya? Simak artikel ini sampai Habis!

MAsyarakat Kampung setempat mengenal tempat itu dengan Kayangan Api, Lokasinya terletak di tengah hutan di Desa Sendangharjo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur.

Disebut Kayangan Api karena memiliki sebuah fenomena yang sangat langka, yaitu berupa api abadi yang konon sudah ada sejak zaman Majapahit. 

Api tersebut menjadi saksi dari peninggalan tokoh pada masa itu yaitu Empu Kriyokusumo.

Pagaralampos.com mengutip dari YouTube Appro Channel, pada Selasa 27 Juni 2023 Inilah Fakta Uniknya Kayangan Api.

BACA JUGA:Ada Aura Magis Di Gunung Padang? Hal Ini Dijadikan Tempat Ritual Oleh Warga

1. Api Abadi Sejak Peninggalan Zaman Majapahit

Kayangan Api merupakan salah satu tempat wisata terkenal yang berada di Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur.

Lokasinya berada di tengah hutan sehingga menyimpan pesona alam yang rindang dan sejuk. Terdapat perkebunan tebu dan sawah yang terhampar di sekitar Kayangan Api.

Konon tempat ini sudah ada sejak zaman Majapahit dan menjadi lokasi pertapaan sesepuh kala itu yaitu Empu Supa.

Empu Supa dikisahkan melakukan pertapaan di lokasi tersebut dan sempat membuat sebuah pusaka dengan menggunakan api abadi.

Pusaka tersebut berupa keris Jangkung Luk Telu Blong Pok Gonjo yang ditempa dan dibakar menggunakan api yang keluar dari kayangan api.

BACA JUGA:Hilang Dan Lenyap! Keberadaan Dari 3 Pendekar Sakti Tanah Jawa Ini Masih Dipertanyakan

2. Lokasi Pertapaan Empu Kriyokusumo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: