Besar dan Kuat Tak Jadi Jaminan! Buktinya Majapahit Gagal Taklukkan Kerajaan Kecil Ini! Apa Nama Kerajaannya?

Besar dan Kuat Tak Jadi Jaminan! Buktinya Majapahit Gagal Taklukkan Kerajaan Kecil Ini! Apa Nama Kerajaannya?

Besar dan Kuat Tak Jadi Jaminan! Buktinya Majapahit Gagal Taklukkan Kerajaan Kecil Ini! Apa Nama Kerajaannya?--

PAGARALAMPOS.COM - Meskipun besar dan terkenal sangat kuat  serta berkuasa, tak bisa menjadi jaminan bisa melakukan segala hal.

Buktinya, kerajaan Majapahit yang sangat tersohor sampai - sampai kerajaan di Asia semua takut ini tak bisa menaklukkan kerajaan yang terkenal sangat kecil, hingga Majapahit runtuhpun tetap tak bisa mengalahkan kerajaan tersebut. 

Kalian tentu penasaran dengan kerajaan kecil yang tak mau tunduk pada kerajaan majapahit tersebut?

Karena itu, jangan lewatkan penjelasan lengkap secara detail di bawah ini, dari nama kerajan kecil tersebut hingga penyerangan yang dilakukan oleh pasukan dari kerajaan majapahit hingga gagalpun ada dalam artikel ini.

BACA JUGA:Strategi Apa Yang Dipakai Padjadjaran? Sampai Majapahit Saja Tak Bisa Menaklukkannya! Ini Dia Penjelasannya!

Kerajaan Majapahit berdiri pada akhir abad ke-13. Kerajaan Hindu-Buddha ini mengalami masa kejayaan pada abad ke-14.  

Raja pertama adalah Raden Wijaya. Dia dinobatkan menjadi raja pada tanggal 15 bulan Kartika tahun 1215 Saka, atau bertepatan dengan tanggal 10 November 1293. 

Reden Wijaya, sang pendiri Kerajaan Majapahit, bergelar Sri Maharaja Kertarajasa Jayawardhana.

Konon kekuasaan kerajaan Majapahit membentang begitu luas, namanya disegani berbagai kerajaan di Asia.

Meski berhasil mempersatukan wilayah Nusantara, Majapahit tidak bisa menguasai Pajajaran atau Sunda yang kecil.

BACA JUGA:Sampai Majapahit Runtuh Abad 16, Padjadaran Tidak Juga Bisa Ditaklukan, Inikah Starteginya?

Kerajaan Sunda bukanlah kerajaan lemah. 

Pusat pemerintahan atau ibu kota terakhir Pajajaran sebelum hancur oleh pasukan Islam dari Demak dan Banten berada di sebuah kota bernama Dayo.

Para ahli meyakini, Dayo yang dimaksud adalah kawasan yang meliputi Kabupaten Bogor dan Kota Bogor di Jawa Barat saat ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: