Enggan Tunduk, Akhirnya Kerajaan Majapahit Runtuh dan Gagal Taklukan Padjajaran

Enggan Tunduk, Akhirnya Kerajaan Majapahit Runtuh dan Gagal Taklukan Padjajaran

Enggan Tunduk, Akhirnya Kerajaan Majapahit Runtuh dan Gagal Taklukan Padjajaran-Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Kerajaan Pajajaran atau bisa dikenal sebagai Kerajaan Sunda merupakan Kerajaan hindu yang dibangun sejak 669 masehi oleh Maharaja Tarusbawa. Kerajaan ini terletak di Parahyangan Sunda, Pakuan. 

Pasalnya kerajaan ini merupakan bawahan Kerajaan Tarumanegara yang menjadi salah satu kerajaan tertua di Nusantara dan menganut agama Hindu beraliran Wisnu. 

Nama pajajaran atau pakuan pada dasarnya tidak ada yang mengungkapkan sebagai nama kerajaan secara eksplisit. 

Kerajaan Pajajaran bahkan diyakini sebagai kerajaan sunda yang memiliki nama ibu kota Pajajaran. Kerajaan ini bahkan kurang dikenal secara mendalam oleh percaturan sejarah Nusantara.

BACA JUGA:Sampai Majapahit Runtuh Abad 16, Padjadaran Tidak Juga Bisa Ditaklukan, Inikah Starteginya?

Asal mula kerajaan ini pada dasarnya berasal dari kondisi Raja Tarumanegara terakhir yaitu Sri Maharaja Liggamarwan menikah dengan Dewi Ganggasari dan Indraprahasta.

Kemudian, raja tersebut memiliki putri yang bernama Dewi Manasih yang menikah dengan Tarusbawa dan Sobakancana menikah dengan Dapunta Hyang Sri Jayanasa.

Sampai Runtuhnya Kerajaan Majapahit di abad ke 16 dalam sejarah Indonesia tertulis Kerajaan Padjadjaran inilah yang tidak bisa di taklukan oleh kerajaan Majapahit.

Dengan kekuatan pasukan perang yang sangat besar dan dipimpin seorang panglima perang terkenal Patih Gadjah Mada, namu kerajaan Padjadjaran tidak juga bisa ditaklukan.

BACA JUGA:Meski Miliki Kekuatan Militer Besar, Ternyata Majapahit Pernah Gagal Menguasai Kerajaan Kecil Ini!

Berdasarkan cerita-cerita rakyat dan catatan sejarah ternyata kerajaan padjadjaran memiliki 20 strategi perang yang hebat yang dapat meredam ganasnya serangan kerajaan majapahit di zamanya.

Tidak banyak yang tahu strategi perang yang mana yang dapat menahan serangkaian serangan kerajaan Majapahit dan membuat Padjajaran tetap tidak bisa ditaklukan.

Adapun 20 staregi perang yang berhasil mimin rangkum dari berbagai sumber, satu diantaranya adalah startegi perang Makarabihwa.

Apa itu startegi perang makarabihwa, yakni cara mengalahkan musuh dengan tidak berperang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: