WAH! Ternyata Seperti Ini Bentuk Rumah Adat dari 5 Suku Yang Ada di Papua, Udah Kesini Belum?
Adat tradisi Suku indonesia-Kolase-Berbagai Sumber
Selain itu, bentuk dari atap rumah Kariwari ini melambangkan kedekatan dengan sang pencipta ataupun para leluhur yang sudah mendahului mereka.
Tak heran jika rumah ini sering menjadi tempat pendidikan dan juga ibadah.
3. Rumah Jew
--
Seperti yang kita ketahui bahwa Suku Asmat sangat terkenal mempunyai banyak anggota.
Tak heran jika rumah adat dari Suku Asmat yang dikenal dengan nama Jew mempunyai bentuk yang besar dengan ukuran panjang mencapai 15 meter dan lebar 10 meter.
BACA JUGA:Kece Abis! Ini Dia Square Bob Style dengan 6 Style Rambut Pendek Wanita Kekinian Lainnya
Suku Asmat merupakan salah satu suku terbesar yang ada di Papua. Hal yang membuat suku ini lebih terkenal adalah hasil ukiran kayunya yang dianggap sangat unik.
Suku Asmat juga terkenal dengan tarian Tobe yang khas.
Suku Asmat ini dibagi menjadi dua kelompok, yakni masyarakat yang tinggal di daerah pesisir dan masyarakat Asmat yang tinggal di wilayah pedalaman hutan.
Walaupun berasal dari suku yang sama, tapi Suku Asmat yang tinggal di daerah pesisir dan juga pedalaman sangat berbeda.
BACA JUGA:Misteri Gunung Lawu, Keajaiban Spiritual di Puncak yang Dipenuhi Makam
Perbedaan mereka ada pada cara hidup sehari-hari, dialek bahasa yang dipakai, ritual adat, dan juga struktur sosialnya.
Sementara itu, untuk kelompok Suku Asmat yang hidup di pedalaman berada di pegunungan Jayawijaya.
Umumnya, rumah adat ini akan memanfaatkan akar-akar rotan pilihan untuk menyatukan kayu pondasi rumah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: