GAWAT, Inilah Kutukan Si Pahit Lidah Kepada Keturunan Si Mata Empat, Salahsatunya Tentang Gunung Dempo!

GAWAT, Inilah Kutukan Si Pahit Lidah Kepada Keturunan Si Mata Empat, Salahsatunya Tentang Gunung Dempo!

Si Pahit Lidah-colase-net

PAGALAMPOS.COM – Si Pahit Lidah sampai sekarang masih mengutuk keturunan Si Mata Empat untuk tidak mendaki Gunung Dempo, kota Pagaralam, Sumatera Selatan.

Terletak di Kata Pagaralam Sumatera Selatan, Indonesia. Gunung Dempo memiliki ketinggian 3.159 mdpl, sedangkan puncak Gunung Merapi 3.174 mdpl.

Gunung Dempo merupakan salah satu gunung tertinggi ketiga di Sumatera setelah Gunung Kerinci dan Gunung Leuser.

Letaknya di kaki Gunung Dempo dan dikelilingi oleh perkebunan teh dan kopi penduduk setempat dan Palembang, sumber hasil bumi Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Tak Hanya Legenda Sipahit Lidah! Inilah Misteri dan Mitos yang Sering di Dengar di Gunung Dempo

Ada banyak mitos dan kejadian aneh di daerah Pagaralam dan Lahat, seperti Manusia Harimauu (digambarkan sebagai "7 Manusia Harimau" di tahun 80-an).

Selain mitos Manusia Harimau, ada juga mitos yang terkait dengan legenda Si Pahit Lidah dan Si Mata Empat.

Menurut pengelola Gunung Dempo, perseteruan antara Si Pahit Lidah dan Si Mata Empati masih membekas pada anak cucu mereka.

Nama asli Pahit Lidah adalah "Serunting" dan banyak yang menyebutnya Serunting Sakti karena kesaktiannya yang sangat tinggi.

BACA JUGA:Kisah Cinta Si Pahit Lidah, Ternyata Tari Kebagh Menceritakan Pertemuan Serunting Sakti Dengan Sosok ini!

Begitu pula dengan Si Mata Empat yang diperkirakan hidup pada abad-abad pertama berdirinya Kerajaan Sriwijaya.

Namun ada juga versi lain yang mengatakan ia hidup sekitar tahun 2500 SM.

Pahit Lidah merupakan nenek moyang dari keturunan suku Basemah yang meliputi Sumatera Selatan dan Bengkulu bagian barat.

Mata Empat adalah nenek moyang suku Komering dan Lampung. Menurut legenda, mereka bertarung sampai mati dan sebelum Si Pahit Lidah mati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: