Wajib di Kunjungi Nih! 6 Museum Terbesar yang Ada di Indonesia

Wajib di Kunjungi Nih! 6 Museum Terbesar yang Ada di Indonesia

Wajib di Kunjungi Nih! 6 Museum Terbesar yang Ada di Indonesia-Foto: ist-

PAGARALAMPOS.COM - Salah satu bentuk wisata edukasi yang menyenangkan adalah mengunjungi museum.

Museum bahkan cocok dikunjungi siapa saja dari semua kalangan umur. Kalau kamu mengaku sebagai penggemar sejarah, sudah berapa museum bersejarah di Indonesia yang kamu kunjungi?

Berdasarkan laman resmi pemerintahan, jojgjaprov.go.id, salah satu manfaat berkunjung ke museum adalah bisa mengenal dan mengetahui sejarah yang ditinggalkan oleh nenek moyang dan para pendahulu.

Museum juga bermanfaat sebagai fasilitas edukasi yang inovatif.

BACA JUGA:Siapkan KTP! Bisa Pinjam BCA Rp 500 Juta, Ini Caranya!

Indonesia memiliki banyak musuem yang jika dikunjungi satu per satu tidak akan ada habisnya.

Lalu museum bersejarah apa saja yang bisa kamu kunjungi? Yuk, kita lihat satu per satu.

1. Museum Ullen Sentallu, Yogyakarta

 

Museum Ullen Sentalu merupakan salah satu museum yang berlokasi di Yogyakarta.

Pendirian museum terbaik ini diprakarsai oleh keluarga Haryono di bawah payung Ulating Blencong. Nama Ullen Sentalu sendiri diambil dari akronim kata Ulating Blencong Sejatine Tataraning Lumaku atau yang bermakna Pelita Kehidupan Umat Manusia.

BACA JUGA:Papua Kalang Kabut! Satu Persatu Tokoh Cabut Dukungan ke Panglima KKB, Ada Apa?

Menjadi salah satu museum terbaik di tanah air, Ullen Sentalu menyimpan beragam koleksi peninggalan budaya dan kehidupan bangsawan Jawa pada masa Kerajaan Mataram.

Selain museum, fasilitas yang tersedia di destinasi wisata ini adalah Beukenhof Restaurant yang bergaya Eropa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: