4 Kendala yang Hanya Dialami pada Pengguna Kacamata Dalam Keseharian

4 Kendala yang Hanya Dialami pada Pengguna Kacamata Dalam Keseharian

Nomer 3 paling banyak!!! 4 Kendala yang hanya dialami pada pengguna kacamata dalam keseharian--Google.com

PAGARALAMPOS.COM – Kacamata adalah salah satu alat bantu penglihatan yang banyak digunakan oleh masyarakat.

Namun, meski kacamata dapat membantu melihat dengan lebih jelas, penggunaannya juga seringkali menimbulkan beberapa kendala.

Menggunakan kacamata pun bukan hal yang sulit bagiu orang dewasa maupun anak-anak.

Selain bisa digunakan untuk menunjang penampilan jadi makin gaya, tapi bagi sebagian orang yang menggunakan kacamata terlebih dengan lensa plus minus atau silinder nyatanya memakai kacamata dalam sikon tertentu malah bikin ribet.

BACA JUGA:Keren! Desa Wisata Bowele Malang Diresmikan Menparekraf Sebagai 75 Desa Wisata Terbaik ADWI 2023

Kendala ini dapat dirasakan oleh orang yang memakai kacamata dalam kehidupan sehari-hari.

Berikut adalah beberapa kendala yang sering dirasakan oleh orang yang memakai kacamata

1. Kacamata sering tergores

Kacamata sering tergores atau rusak karena terkena gesekan dengan benda lain.

BACA JUGA:Wajib Dikunjungi! 5 Tempat Wisata Bangka, Pesona di Timur Sumatera

Hal ini terutama terjadi pada kacamata yang digunakan untuk olahraga atau aktivitas fisik lainnya.

Jika kacamata rusak, maka penggunanya harus mengeluarkan biaya tambahan untuk memperbaiki atau bahkan membeli kacamata yang baru.

2. Kacamata sering berkabut

Kabut pada kacamata sering terjadi pada saat kondisi cuaca dingin atau ketika penggunanya sedang berkeringat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: