5 Rekomendasi Hotel di Ogan Ilir, Murah dan Bersih
5 Rekomendasi Hotel di Ogan Ilir, Murah dan Bersih-Foto: net-
OGANILIR,PAGARALAMPOS.COM - Hotel murah di Ogan Ilir tak kala menarik dari Hotel lainnya dan pastinya bikin kualitas tidur kamu makin bagus dan nyenyak. Hotel adalah tempat beristirahat ketika kita tidak berada di rumah.
Hotel bisa menjadi salah satu alternatif untuk menghabiskan waktu setelah beraktivitas.
Biasanya hotel juga berfungsi untuk keluarga yang sedang liburan di luar kota untuk menikmati suasana yang nyaman.
Hotel murah di Ogan Ilir sangat nyaman dan tidak kalah bagus dangan hotel yang ada di kota maupun luar kota.
Hotel yang berada di Kabupaten ini mempunyai fasilitas yang lumayan lengkap tak kalah dengan hotel lainnya.
BACA JUGA:15 Rekomendasi Warung Bakso Enak dan Murah di Pagaralam
Pastinya menjadi primadona untuk kalian yang ingin menikmati suasana berlibur di kabupaten Ogan Ilir.
Berikut 5 rekomendasi Hotel murah di Ogan Ilir yang pastinya buat kamu nyaman
1. Ilaya Hotel and Resort
Ilya Hotel and resort berada di Utara Kab, Jl. Raya Palembang - Prabumulih Km.26 Desa Pulau Semambu Kec. Indralaya, Semambu Island, North Indralaya, Ogan Ilir Regency, South Sumatra. Ilaya Hotel and Resort bisa menjadi rekomendasi untuk wisatawan yang akan menginap, Ilaya Hotel and Resort ini mempunyai fasilitas yang lumayan lengkap ada kolam renang, tempat parkir, wifi gratis, room service, ruang rapat, dan juga kamar ber Ac.
Ilaya Hotel and Resort mempunyai pelayanan dan fasilitas yang sangat baik sehingga membuat pengunjung terasa senang, dan pastinya akan Kembali lagi ke Ilaya Hotel and Resort tiket masuknya bisa dipesan melaui aplikasi online seperti Pegi-pegi, Tiket.com, Agoda dan juga Traveloka. Tak jarang memesan tiket secara online terkadang ada promosi jadi bisa menghemat keuangan.
BACA JUGA:10 Oleh-Oleh Khas Pagaralam yang Wajib Dibawah Pulang
2. Kost Homestay Penginapan Wisma Oza Indralaya
Kost Homestay Penginapan Wisma Oza Indralaya beralamat di Jl. Nusantara Gg. Buntu, Timbangan, Kecamatan Indralaya Utara, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: