8 Wisata Air Terbaik di Kabupaten Pali

8 Wisata Air Terbaik di Kabupaten Pali--
Danau Tanjung Kurung sangat mudah diakses dengan kendaraan bermotor maupun mobil meski medan yang ditempuh cukup terjal.
Bupati PALI Ir, H Heri Amalindo menegaskan, dengan tempatnya yang sangat strategis karena tidak jaug dengan sungai musi, maka Pantai Jodoh ditargetkan menjadi tempat wisata yang dilakukan revitalisasi.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Wisata Religi di Jogja yang Wajib Dikunjungi!
3. Sungai Lematang
Sungai Lematang berada di Desa Curup, Kecamatan Tanah Abang. Sungai Lematang bisa jadi salah satu destinasi liburan ketika Anda mengunjungi PALI.
Aliran air yang tak begitu deras. Kedalamannya dangkal. Bisa dijadikan aktivitas bermain air.
Selain itu, di beberapa titik Sungai Lematang, bisa dijadikan sebagai arena bermain arum jeram hingga river tubing sembari menikmati keindahan Sungai Lematang.
4. Telaga Calak
Telaga Calak berada di Kecamatan Talang Ubi. Lokasinya yang berada di pusat Kota sehingga memudahkan akses menuju kesana.
BACA JUGA:13 Tempat Wisata Paling Hits di Muara Enim, Cocok Buat Hunting!
Telaga Calak membentang seluas sekitar 2 hektar. Sangat cocok untuk dijadikan tempat rekreasi wisata air.
Bupati Heri Amalindo sudah meminta kecamatan setempat untuk menginventarisir kepemilikan lahan warga setempat, sehingga kedepan PALI memiliki tempat rekreasi wisata air yang memesona di Sumatera Selatan.
5. Danau Batanghari Siku
Danau Batanghari Siku memiliki luas 40 hektar. Terletak di Desa Karta Dewa, Kecamatan Talang Ubi.
Pada tahun 2019 pemerintah Kabupaten PALI sudah membuat fasilitas pembangunan embung dan penampungan air.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: