Jangan Sampai Salah, Berikut Urutan Skincare Malam yang Tepat agar Wajah Sehat Terawat

Jangan Sampai Salah, Berikut Urutan Skincare Malam yang Tepat agar Wajah Sehat Terawat

tips perawatan kulit wajah dimalam hari-Foto: Ist-

PAGARALAMPOS.COM - Untuk mendapatkan kondisi kulit yang sehat dan terawat bukanlah hal yang mudah. 

Perawatan wajah perlu disesuaikan dengan jenis kulit dan dibedakan sesuai kebutuhan antara pagi dan malam. Untuk urutan skincare pagi mungkin kamu sudah sangat akrab, yang terpenting adalah jangan lupa menggunakan sunscreen. 

Tapi, bagaimana dengan perawatan malam hari? 

Produk perawatan kulit atau skincare harus digunakan sesuai urutan yang benar, termasuk di malam hari. Hal ini berguna untuk memastikan skincare yang kamu gunakan bekerja dengan maksimal. 

BACA JUGA:Manfaat Toner yang harus Kamu Ketahui Sebelum Memakainya

Oleh sebab itu, simak yuk bagaimana urutan skincare malam yang tepat di sini!

Sebelum tidur malam, sebagian wanita dan pria melakukan perawatan kulit dengan produk skincare supaya kulit lebih bersih, sehat, dan bonusnya tampak cerah berseri. 

Namun, jika urutan penggunaannya tidak tepat, skincare malam tidak bisa bekerja dengan efektif, sehingga akan sulit juga bagi kamu untuk merasakan hasil maksimalnya.

Sebenarnya, setiap orang bisa saja memiliki urutan skincare malam yang berbeda-beda, tergantung dari jumlah dan jenis produk yang digunakan. Namun perlu diingat, penggunaan skincare haruslah dimulai dari skincare yang memiliki konsistensi dan kepekatan paling ringan ke yang paling padat.

BACA JUGA:Penyebab Ketiak Hitam dan Cara Menghilangkannya

Supaya lebih jelas, berikut adalah penjelasan lengkap mengenai urutan skincare malam yang tepat:

1. Pembersih make-up

Kamu bisa memulai rangkaian perawatan kulit di malam hari dengan menggunakan pembersih make-up atau make-up remover berupa tisu basah pembersih, micellar water, atau cleansing balm. Seperti namanya, skincare ini berguna untuk menghapus make-up dan kotoran yang menumpuk selama kamu beraktivas.

2. Sabun cuci muka

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: