Kasus Klitih di Jogja Kembali Menjadi Trending di Twitter

Kasus Klitih di Jogja Kembali Menjadi Trending di Twitter

Foto Ilustrasi PAGARALAM POS Yogyakarta Peristiwa berdarah di awal Ramadhan kembali terulang Setelah di tahun lalu pada momen yang sama seorang pemuda bernama Kevin jadi korban klitih di Kotagede kini seorang siswa Muhammadiyah 2 bernama Daffa Adzin Albasith yang jadi korban klitih 3 4 2022 Salah satu pengunggah di twitter mengatakan Daffa membonceng motor rekannya meninggal dunia saat jalani perawatan setelah terjatuh usai dihantam gir di kepalanya saat ia sedang mencari makan sahur Mengutip dari laman resmi Universitas Gadjah Mada UGM dengan judul artikel Penanganan Klitih Bukan Hanya Tanggung Jawab Kepolisian Sosiolog Kriminalitas UGM Suprapto menjelaskan soal makna Klitih Secara pengertian klitih bermakna kegiatan mengisi waktu luang Sebenarnya kata ini bermakna positif yaitu dengan melakukan berbagai kegiatan yang mengarah pada hal hal positif Namun makna tersebut mengalami pergeseran Para remaja mengadopsi istilah Klitih menjadi sebagai kegiatan mencari musuh Itu artinya positif Tetapi ketika klitih itu kemudian diadopsi oleh anak remaja mereka menggeser makna itu pertamanya keliling keliling kota naik sepeda motor Tetapi tidak sekadar keliling keliling kota lebih dimaknai sebagai kegiatan mencari musuh jelas Suprapto Beragam komentar muncul dari para netizen mayoritas menyayangkan adanya aksi klitih tersebut Baca berita klitih ini serem banget ya Hati hati sama kemarahan masyarakat yg udah numpuk di ubun ubun Things are going to get nasty tulis akun Wida Dear anak anak klitih masak iya harus orang tuamu atau orang kesayanganmu jadi korban klitih dulu biar kalian sadar dan jera kata akun nokc GT04

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: