Pemkot PGA

Makanan Khas Bali yang Terkenal di Dunia, Cobain yuk ?

Makanan Khas Bali yang Terkenal di Dunia, Cobain yuk ?

Makanan Khas Bali yang Terkenal di Dunia, Cobain yuk ?-pagaralampos-kolase

8. Sate Babi

Sesuai dengan namanya, Sate Babi terbuat dari daging babi.

Cara pembuatannya mirip dengan sate ayam atau sate kambing (tidak seperti sate lilit yang menggunakan daging yang digiling), tetapi tidak disajikan dengan bumbu kacang atau bumbu kecap.

9. Rujak Kuah Pindang

Rujak sebenarnya bukan makanan yang khas berasal dari Bali, tetapi rujak dengan kuah pindang? Nah, itu yang benar-benar unik! Rujak Kuah Pindang ini istimewa karena tidak menggunakan bumbu rujak biasa saja, melainkan disiram dengan kuah pindang dari ikan tuna yang pedas.

BACA JUGA:Cita Rasa Ekstrem nan Menggoda: Kuliner Sulawesi Utara yang Paling Terkenal

Isinya juga adalah irisan mangga muda atau buah-buahan lainnya, sama seperti rujak umumnya.

Apakah kamu siap untuk mencoba rujak khas Bali yang unik ini?

10. Nasi Tepeng

Sekilas, Nasi Tepeng mungkin terlihat seperti nasi campur biasa.

BACA JUGA:Inilah 7 Kuliner Khas Pagar Alam yang Wajib Kalian Coba!

Hidangan ini biasanya disajikan bersama nangka muda, ayam goreng, kacang panjang, atau telur dan dibungkus dengan daun pisang.

Namun, ada yang berbeda dalam cara membuat dan menyajikan nasi ini: nasi tepeng dimasak dengan santan serta bumbu-bumbu seperti kunyit, daun salam, dan garam.

Saat disajikan, nasi tepeng akan disiram dengan bumbu spesial dan parutan kelapa, kemudian dilengkapi dengan lauk pauknya.

Uniknya, tekstur nasi tepeng ini tidak keras seperti nasi uduk, melainkan empuk.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait