Wajib Banget Kalian Cobain! Resep Daging Sapi Mercon yang Pedasnya Bikin Nagih

Sabtu 23-08-2025,10:53 WIB
Reporter : Selvi
Editor : Almi

Haluskan semua bumbu, lalu tumis bersama serai, lengkuas, dan daun jeruk hingga harum dan matang.

Masukkan daging sapi, aduk rata hingga terbalut bumbu.

Tuang kaldu sapi secukupnya, masak dengan api kecil hingga daging benar-benar empuk dan kuah menyusut kental.

Tambahkan garam, gula merah, dan kaldu bubuk. Koreksi rasa pedas gurihnya.

Angkat dan sajikan hangat dengan sebuah taburan bawang goreng.

BACA JUGA:Rekomendasi Kuliner di Magelang yang Wajib Kamu Coba, Jangan Sampai Ketinggalan!

BACA JUGA:Lezatnya Cita Rasa Lombok: Ragam Kuliner Khas Suku Sasak yang Wajib Dicoba

Tips:

Jika ingin lebih pedas, bisa tambahkan cabai rawit utuh menjelang matang.

Gunakan daging dengan sedikit lemak agar lebih gurih.

Bisa dimasak pakai panci presto untuk mempercepat proses empuknya daging.

Kategori :