Resep Martabak Tahu Gurih, Camilan Sehat yang Cocok untuk Keluarga

Sabtu 26-07-2025,15:57 WIB
Reporter : Elis
Editor : Almi

Tuang air sedikit-sedikit sambil diuleni hingga adonan kalis.

Diamkan 30 menit tertutup agar adonan jadi lentur.

Bagi adonan menjadi 4–5 bagian, pipihkan tipis pakai rolling pin.

2. Isian Tahu

Panaskan sedikit minyak, tumis bawang putih hingga harum.

Masukkan wortel dan daun bawang, tumis sebentar.

Tambahkan tahu, kecap manis, saus tiram, garam, merica, dan kaldu bubuk. Aduk rata dan masak hingga bumbu meresap.

Matikan api, biarkan dingin, lalu campur telur dan aduk rata.

3. Penggorengan

Letakkan 2–3 sdm isian di tengah kulit, lalu rapatkan seperti amplop.

Panaskan minyak sedang dalam wajan.

Goreng martabak hingga kedua sisinya keemasan dan kulitnya renyah (3–4 menit per sisi).

Angkat dan tiriskan pada kertas minyak/toilet.

BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Jamur Shitake untuk Kesehatan Tubuh: Superfood Alami Penjaga Imunitas dan Jantung!

BACA JUGA:Mengungkap Manfaat Kacang Almond bagi Kesehatan Tubuh: Dari Jantung Sehat hingga Otak Cerdas!

4. Penyajian

Kategori :