Apa saja kelebihan dan kekurangan Nubia Focus Pro 5G? Temukan jawabannya di sini!

Kamis 12-12-2024,09:34 WIB
Reporter : Jukik
Editor : Almi

Nubia Focus Pro 5G terbatas pada perekaman video 1080p 30 FPS, dengan stabilitas video yang kurang memadai, terutama saat merekam dalam resolusi 4K.

Mono Speaker dan Tanpa Audio Jack

HP ini hanya menggunakan mono speaker, yang kurang optimal untuk pengalaman audio. 

Selain itu, Nubia menghilangkan port audio jack 3,5 mm, mengharuskan pengguna untuk menggunakan earphone wireless atau adaptor USB-C.

BACA JUGA:Lupa Pola atau PIN di HP Samsung M62? Simak 3 Cara Reset yang Mudah!

Android 13 dengan Minim Jaminan Update

Meski sudah hadir dengan Android 13, dukungan pembaruan sistem operasi di masa depan mungkin terbatas, yang menjadi kekurangan untuk pengguna yang menginginkan perangkat dengan masa depan update lebih panjang.

Nubia Focus Pro 5G adalah pilihan menarik bagi pengguna yang mencari HP dengan kualitas kamera tinggi di kelas mid-range. 

Meskipun ada beberapa kekurangan di sektor video dan audio, desainnya yang unik dan fitur kamera yang solid menjadikannya pilihan yang layak dipertimbangkan. 

BACA JUGA:Wajib Punya, Ini Rekomendasi 5 Hp dengan Kamera Terbaik yang Cocok untuk Pecinta Fotografi!

Dengan harga yang terjangkau, Nubia Focus Pro 5G dapat menjadi pilihan bagi pecinta fotografi yang menginginkan pengalaman baru dalam menggunakan smartphone.

 

Source: carisinyal.com - 7 Kelebihan dan Kekurangan nubia Focus Pro 5G

https://carisinyal.com/kelebihan-dan-kekurangan-nubia-focus-pro-5g/

 

Kategori :