PAGAR ALAM, PAGARALAMPOS.COM - Tahun 2024 membawa berbagai tren menarik dalam dunia fashion, termasuk di dunia sepatu pria.
Seiring dengan perubahan tren, pria kini lebih memperhatikan penampilan mereka, termasuk dalam memilih alas kaki yang sesuai dengan gaya pribadi dan kebutuhan sehari-hari.
Dari sentuhan vintage hingga desain modern, inilah sepuluh tren sepatu pria yang diprediksi akan populer di tahun 2024.
1. Modern Loafers
BACA JUGA:Ganti Tahun Ganti Juga Model Rambut, Ini Rekomendasi Style Rambut Pria Korea!
Sepatu loafers terus menjadi pilihan yang tak lekang oleh waktu dan kembali mendominasi tren sepatu pria 2024. Desainer ternama seperti Louis Vuitton, Dior, dan Loewe menampilkan loafers dengan sentuhan modern pada runway mereka.
2. Loafers
tambahan detail seperti stud atau material tweed memberikan tampilan yang lebih stylish dan sophisticated.
Warna klasik seperti hitam, coklat, dan putih tetap menjadi pilihan utama, namun variasi warna juga mulai merambah koleksi terbaru.
BACA JUGA:Style Textured Bangs, Salah Satu Dari 5 gaya Rambut Pria Korea Yang Trendi!
3. Sentuhan Kulit Vintage
Sepatu dengan nuansa vintage dan material kulit tetap menjadi daya tarik di tahun ini.
Beberapa brand terkenal seperti Hermès dan Valentino Garavani mengangkat kembali gaya sepatu lama dengan sentuhan modern.
Penggunaan kulit berkualitas tinggi memberikan kesan elegan dan klasik, menjadikan sepatu ini sebagai pilihan ideal bagi mereka yang menginginkan gaya retro yang tetap relevan di era modern.
BACA JUGA:Ganti Fashion Rambutmu dengan 5 Model Rambut Pria Ala Korea Trend 2024