Sedangkan sang anak atau Rama akan diperankan oleh Ali Fikry. Nama Ali Fikry sendiri melejit usai kemunculannya dalam film 24 Jam Bersama Gaspar.
Shanty Harmayn selaku Co-CEO BASE Entertainment mengharapkan film ini bisa menginspirasi, relevan, dan menyentuh banyak hati, baik di Indonesia maupun negara lainnya.
Film Mothernet rencana akan mulai syuting di kuartal ketiga di tahun 2024 dan dijadwalkan tayang pada tahun 2025 yang akan datang.